Cara Pemasangan Lampu Tenaga Surya untuk PJU

0
2K

Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya ( PJUTS ) adalah solusi terbaik yang dapat kita gunakan untuk area atau kavling yang tidak terjangkau oleh kabel PLN.

Seperti kita ketahui, pemasangan lampu listrik PJU memerlukan izin dari pemerintah daerah setempat. Biasanya pemerintah daerah tidak akan mengesahkan pemasangan lampu PJU tanpa adanya petunjuk dari pejabat daerah.

Oleh karena itu, kita dapat memasang lampu PJUTS ini secara individu atau kelompok kecil, namun tidak ada salahnya jika kita dapat meminta kepada pemerintah daerah setempat untuk memasang PJU Tenaga Surya pada area yang luas atau area yang sebenarnya merupakan jalan umum.

Cara memasang lampu PJUTS secara mandiri yaitu kita harus memilih terlebih dahulu jenis lampu yang ingin kita gunakan. Lampu PJUTS memiliki 3 jenis tipe yaitu, PJUTS Konvensional, PJUTS Two-in-One, dan PJUTS All-in-One.

Sebelum membahas perbedaan dari ketiga jenis tipe lampu PJUTS tersebut perlu kita bahas komponen utama yang harus ada pada rangkaian lampu PJUTS yaitu :

1. Panel surya yang rata-rata dapat digunakan hingga 30 tahun

2. Battery charge regulator, sistem pengisian menggunakan teknologi PWM/MPPT dengan efisiensi sekitar 96%

3. Baterai, pilih tipe VRLA atau Lithium

4. Kotak baterai, terutama yang baterainya terpisah dari badan lampu atau seperti tipe tradisional

5. Lampu PJU LED dengan spesifikasi cahaya yang menghasilkan lebih dari 110 lumens

6. Tiang lampu dengan ketebalan plat tiang minimal 2mm dan dilapisi HDG (hot-dip galvanized). Tinggi tiang dari 5 sampai 13 meter (menyesuaikan dengan kebutuhan kita), ada 3 model tiang yaitu Single Arm, Double Arm dan Cabang T/Parabola

Setelah kita mengetahui komponen apa saja yang harus disertakan dalam pemasangan lampu PJUTS, kita bisa memilih jenis lampu yang ingin kita gunakan. Anda dapat mengunjungi website wijayasolarenergy.com yang merupakan Distributor dan Supplier Resmi Pabrik Lampu LED dan Tiang PJU Tenaga Surya dan PLN dan juga Pabrikasi Tiang Octagonal Hotdep Galvanis PJU Tenaga Surya dan PLN.

Pastikan untuk memasang lampu PJUTS ini di area yang menerima sinar matahari secara maksimal agar cahaya yang dihasilkan pada malam hari bisa maksimal.

Search
Sponsored
Categories
Read More
News
Latest Technologies Driving the Artificial Intelligence Market: Insights and Forecasts up to 2032
The latest research report titled Artificial Intelligence Market 2024: By Size, Trends,...
By Gracey Cummins 2024-10-07 10:07:26 0 264
Other
Streamlining Software Management with Patch My PC
In an age where software security and efficiency are paramount, the management of applications on...
By Benjamin Moore 2024-12-10 18:53:34 0 165
Art
Google Professional-Machine-Learning-Engineer Valid Test Materials | Professional-Machine-Learning-Engineer Reliable Exam Price
DOWNLOAD the newest DumpsReview Professional-Machine-Learning-Engineer PDF dumps from Cloud...
By Lynunozu Lynunozu 2023-02-10 03:50:07 0 1K
Health
Overview About The Growth Matrix PDF (Reviews 2024)
The Growth Matrix PDF stands separated as an ever-evolving 12-week on-line direction...
By Malebiotix Cons 2024-01-12 20:11:11 0 874
Other
Garage Doors Brisbane
Premium Garage Door Perth Looking for reliable and high-quality garage doors in Brisbane or...
By N1business Maker 2024-08-30 11:37:27 0 312